TUTORIAL MENGINSTALL WEB SERVER APACHE PADA WINDOWS

Sebelum masuk kedalam menginstall web server pada windows, kita harus mengetahui dahulu apa itu web server. 

Web Server adalah layanan yang memiliki fungsi menerima request atau permintaan dari HTTP/HTTPS dari client melalui web browser(Google, Chrome, dan lain-lain) dan mengirimkan kembali hasil request kepada client berupa halaman website yang umumnya berbentuk file .HTML. atau .PHP 

Berikut tutorial menginstall web server di windows :
1. Langkah pertama download dahulu XAMPP di website resminya yaitu : https://www.apachefriends.org/download.html 

2. Jika sudah selesai diinstall, buka XAMPP CONTROL PANEL 
 

3. Service yang disediakan XAMPP ada Apache, MySQL, FileZilla, Mercury dan Tomcat. Jika Service nya berupa tanda silang seperti gambar diatas, berarti service tersebut belum terinstall. Maka cara yang perlu dilakukan adalah mengklik tanda silang pada Apache, pastikan komputer terkoneksi dengan internet. Perhatikan pada gambar dibawah : 
 
4. Pada gambar diatas terdapat tulisan Apache Succesfull, yang artinya web server apache berhasil diinstall. untuk mengeceknya tekan button start pada Apache, lalu bisa dengan memilih button Admin  seperti pada gambar dibawah :
 
 5. dapat juga dengan mengetikkan localhost pada browser kalian maka akan menampilkan output yang sama yaitu seperti gambar dibawah : 
 



Sekian Tutorial menginstall web server apache diwindows dengan XAMPP , semoga informasi ini dapat bermanfaat bagi kalian. Terimakasih 

Komentar

Postingan Populer