TENTANG BAHASA PEMROGRAMAN COBOL



COBOL (singkatan dari Common Business Oriented Language) adalah sebuah bahasa pemrograman generasi ketiga. Sesuai dengan namanya, maka bahasa COBOL mempunyai fungsi menyelesaikan masalah-masalah yang berhubungan dengan perdagangan, seperti sistem pengelolaan keuangan, laporan pengeluaran sebuah perusahaan dan lain-lain. Dikembangkan tahun 1959 dan banyak digunakan pada mainframe dan komputer mini.

Kemudahan COBOL:
  • Sintaksnya berbahasa Inggris
  • Penanganan file
  • Input/output program.
Program bahasa COBOL Merupakan Program terstruktur, yaitu program yangstrukturnya jelas, mudah dibaca, dan mudah dipelajari, dan baik untuk. Didokumentasikan , Stuktur Utama dari suatu program Cobol terdiri dari 4 divisi yaitu:
  • IDENTIFICATION DIVISON 
  • ENVIRONMENT DIVISION 
  • DATA DIVISION 
  • PROCEDURE DIVISION
Kalau diinginkan Informal mengenai Identitas program (nama Program, Si pembuat, tanggal dibuat, tanggal dikompilasi, dan lainnya) dapat dilihat pada IDENTIFICATION DIVISION Informasi  mengenai Keadaan  Komputer dan alat – alat lain yang dipergunakan, dapat dilihat pada ENVIRONMENT DIVISION, Informasi mengenai bentuk, jenis dari data apa saja yang dipergunakan dalam program bersangkutan dapat terlihat pada DATA DIVISION, PROCEDURE DIVISION memuat prosedur pemprosesan data yang datanya tampak pada data division untuk dihasilkan outputnya. 

Source :
https://lisanuzimakiers.wordpress.com/bahasa-pemrograman-cobol/https://id.wikipedia.org/wiki/COBOL

Komentar

Postingan Populer