PELAKSANAAN NILAI-NILAI PANCASILA DALAM KEHIDUPAN BERBANGSA DAN BERNEGARA
1. Pelaksanaan nilai Ketuhanan Yang Maha Esa
- Percaya dan taqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, sesuai dengan agama dan kepercayaannya masing-masing.
- Hidup rukun dan menjaga hubungan baik dengan sesama warga negara, dan tidak membedakan agama, suku dan ras
- Saling menghormati kebebasan menjalankan ibadah sesuai dengan agama dan kepercayaannya masing-masing
- tidak memaksakan suatu agama dan kepercayaan kepada orang lain
- Mengakui kesamaan derajat, hak dan kewajiban antara sesama manusia
- saling mencintai sesama manusia
- mengembangkan sikap tenggang rasa
- tidak semena-mena terhadap orang lain
- menjunjung tinggi nilai kemanusiaan
- gemar melakukan kegiatan kemanusiaan
- berani membela kebeneran dan keadilan
- merasa sebagai bagian dari seluruh umat manusia didunia
- saling menghormati dan bekerja sama dengan bangsa-bangsa lain di dunia
- menempatkan persatuan, kesatuan, kepentingan dan keselamatan bangsa dan negara diatas kepentingan pribadi dan golongan
- rela berkorban untuk kepentingan bangsa dan negara
- cinta tanah air dan bangsa
- bangga sebagai bangsa Indonesia dan ber-Tanah Air Indonesia
- memajukan pergaulan demi persatuan dan kesatuan bangsa yang ber-Bhineka Tunggal Ika
- mengutamakan kepentingan negara dan masyarakat
- mengutamakan musyawarah dalam mengambil keputusan untuk kepentingan bersama dant idak memaksakan kehendak kepada orang lain
- musyawarah untuk mencapai mupakat yang diliputi oleh dasar kekeluargaan
- melaksanakan hasil keputusan yang berdasarkan musyawarah; dengan itikad baik dan rasa bertanggung jawab
- musyawarah dilakukan dengan akal sehat dan budi nurani yang luhur
- menjunjung tinggi harkat dan martabat manusia serta nilai-nilai kebenaran dan keadilan
- mengembangkan perbuatan-perbuatan yang luhur yang mencerminkan sikap dan suasana dan kegotong-royongan
- bersikap adil
- menjaga keseimbangan antara hak dan kewajiban
- menghormati hak-hak orang lain
- suka memberi pertolongan kepada orang lain
- menjauhi sikap pemerasan terhadap orang lain
- tidak bergaya hidup mewah dan tidak bersikap boros
- tidak melakukan perbuatan yang merugikan kepentingan umum
- suka bekerja keras
- menghargai hasil kaya orang lain
- mewujudkan kemajuan yang merata dan berkeadilan sosial
Semoga Bermanfaat ! :)
BalasHapus